Loading...

• Tentang Kami •

Meraki Cipta Rasa

Kami mencipta rasa dengan sepenuh hati. Mengolah berbagai produk makanan yang diracik dari resep orisinal. Sejak tahun 2005 sampai sekarang, Meraki Cipta Rasa terus tumbuh dan berkembang bersama klien setia kami yang kian bertambah. Kami menyediakan produk makanan yang diolah dari bahan segar pilihan dengan proses pembuatan yang baik untuk menjaga mutu serta kualitas. Produk kami dipasarkan secara B2C, B2B, dan B2G, baik secara online maupun offline di lokal maupun ekspor. Kami juga terbuka untuk kerjasama reseller dan distributor. Kami juga menerima pekerjaan maklon untuk private label

• Kegiatan Utama •

Apa yang Perusahan Kami Kerjakan

PRODUKSI

Kami memproduksi pangan olahan dengan bahan-bahan berkualitas

PEMASARAN

Kami melakukan pemasaran B2C, B2B, dan B2G

DISTRIBUSI

Kami mendistribusikan produk di pasar lokal & ekspor

• Visi Misi •

Motivasi Perusahaan Kami

Visi

Menjadi penyedia jasa yang amanah dan memproduksi makanan yang halal serta thoyib

Misi

  • Memilih, mengolah dan menyajikan makanan sesuai syariat Islam
  • Mengembangkan produk dan jasa yang berkualitas dan bernilai tambah untuk pelanggan
  • Menawarkan kerja sama yang sehat dan harmonis serta saling menguntungkan dengan seluruh mitra

• Sejarah Perusahaan •

Awal Meraki Sampai di Titik Ini

• Tim Kami •

Temui Tim Hebat di Balik Kesuksesan Meraki Cipta Rasa

Santi Hakim
Direktur

Lebih dari 20 tahun bekerja sebagai Manajer dan Direktur Proyek di bisnis penerbit, media, dan kuliner. Sertifikat: BNSP UKM, Penjamah Makanan

Meliana
R&D dan QC

Sejak tahun 2005 menggarap resep baru dan memproduksi berbagai produk tepung kanji, olahan daging/unggas, rempah-rempah.

Redi Ruslan
Produksi

Memproduksi aneka olahan pangan, merancang dan membuat mesin produksi pangan Sertifikat: Penyembelihan Halal dari Majelis Ulama Indonesia (MUI)

Tejo Fajar
Pemasaran

Lebih dari 12 tahun bekerja sebagai pemasaran di bank swasta dan menghabiskan 15 tahun terakhir di industri pengemasan